Indikator Makro Ekonomi Provinsi Sulawesi Barat 2021
Nomor Katalog : 9201006.76
Nomor Publikasi : 76000.2235
ISSN / ISBN : 2657-0890
Tanggal Rilis : 2022-10-24
Ukuran File : 8.39 MB
Abstraksi
Publikasi Indikator Makro Ekonomi Provinsi Sulawesi Barat 2021 disusun dengan maksud untuk memberikan gambaran umum mengenai situasi perekonomian Sulawesi Barat dengan menampilkan berbagai indikator makro tahunan sampai dengan periode tahun 2021. Informasi yang disajikan dalam publikasi ini menyangkut kondisi sumber daya manusia, ketenagakerjaan, pendapatan regional dan Indeks Tendensi Konsumen, pertanian, industri dan listrik, perhubungan, keuangan daerah dan perbankan, pariwisata dan laju inflasi di Sulawesi Barat.