Analisis Sosial Ekonomi Petani Di Sulawesi Barat Hasil Survei Pendapatan Rumah Tangga Usaha Pertanian Sensus Pertanian 2013 - Badan Pusat Statistik Provinsi Sulawesi Barat

FAQ Website (KLIK DISINI)

Mari bergabung dengan BPS melalui Pengadaan CASN Tahun 2024, info selengkapnya KLIK DISINI

Nilai dan sampaikan apresiasi/saran/pengaduan terhadap layanan kami  KLIK DISINI

Analisis Sosial Ekonomi Petani Di Sulawesi Barat Hasil Survei Pendapatan Rumah Tangga Usaha Pertanian Sensus Pertanian 2013

Nomor Katalog : 5101014.76
Nomor Publikasi : 765501415
ISSN/ISBN : 978-602-98041-6-4
Frekuensi Terbit : Tahunan
Tanggal Rilis : 28 April 2015
Bahasa : Indonesia
Ukuran File : 14.14 MB

Abstraksi

Sesuai dengan amanat UU No. 16 Tahun 1997 tentang Statistik, serta mengacu pada rekomendasi FAO yang telah menetapkan The World Programme for the 2010 Round of Agricultural Censuses Covering Period 2006-2015, Badan Pusat Statistik (BPS) menyelenggarakan Sensus Pertanian 2013 (ST2013), yang merupakan Sensus Pertanian keenam sejak pertama kali diselenggarakan pada 1963.Tahap pertama pemanfaatan data ST2013, BPS Sulawesi Barat telah mempublikasikan buku Potensi Pertanian Provinsi Sulawesi Barat.Analisis Hasil Pendataan Lengkap Sensus Pertanian 2013. Analisis lanjutan BPS Sulawesi Barat mempublikasikan buku Analisis Sosial Ekonomi Petani di Sulawesi Barat: Hasil Survei Pendapatan Rumah Tangga Usaha Pertanian, Sensus Pertanian 2013. Tujuan dipublikasikannya buku ini adalah untuk menggambarkan kondisi sosial ekonomi rumah tangga usaha pertanian, baik dari karakteristik rumah tangga, struktur pendapatan, kemiskinan, dan ketahanan pangan.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Provinsi Sulawesi Barat (BPS-Statistics of Sulawesi Barat Province)Jl. RE Martadinata No. 10

Mamuju

Mailbox : bps.sulbar@bps.go.id

WhatsApp: 0822-9338-2522

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik